Pages

Kamis, 15 Maret 2012

Dampak Game Bagi Anak - Anak

Di zaman ini, Game sudah menjadi "makanan" sehari hari anak anak. banyak anak sekolah yang lebih memilih bermain games daripada belajar. Berikut adalah beberapa dampak positih maupun negatif dari bermain games bagi anak anak :
Dampak Negatif :
  • Dapat mengikis proses sosialisasi dalam diri anak
  • Semangat belajar dalam diri anak berkurang bahkan anak anak tersebut dapat menjadi sangat malas untuk belajar 
  • Melemahnya Fisik dan Psikis anak
  • Konsentrasi pada pribadi anak yang kecanduan game dapat menurun
  • Perkembangan dalam pribadi anak khususnya inteligensia anak menjadi buruk ( anak mudah marah, mudah tersinggung, dll)
  • Nilai dalam pelajaran menjadi merosot. 
  • Anak menjadi lupa waktu karena sibuk dengan permainannya. 
Dampak Positif :
  • Membuat anak belajar tentang strategi dengan sendirinya
  • Dapat melatih ketrampilan tangan
  • Dapat melatih koordinasi motorik.
  • Dapat melatih Pikiran serta Konsentrasi
  • mengakibatkan anak menjadi lebih fokus terhadap lingkungan sekitarnya 
  • Dapat menjadi sarana hiburan bagi anak anak yang lelah dengan belajar.
Baik buruknya dampak dari bermain games tergantung dengan apa yang kita lakukan. bermain games bukan hal yang dilarang asalkan dalam konteks tidak kecanduan.



  

0 komentar:

Posting Komentar

 

(c)2009 Everything. Based in Wordpress by wpthemesfree Created by Templates for Blogger